Bagi sobat yang sangat mengagungkan Responsive, kali ini saya akan membagi tutorial membuat gambar pada blog atau template menjadi responsive atau bisa menyesuaikan layar . Yang membuat gambar tidak responsive yaitu pada CSS img dan separator. Jika template sudah responsive, maka pada ukuran device kecil gambar akan terlihat keluar ke kanan.
Berikut ini Step-Step Membuat Gambar blog atau template menjadi responsive
- Masuk ke akun blogger sobat
- Kemudian Pada Template Editor cari ]]</b:skin>
- Setelah itu sobat letakkan CSS berikut tepat di atas ]]</b:skin>
img{max-width:100%!important} .separator a{margin-left:0!important;margin-right:0!important}
- Kemudian Simpan template. sekarang anda sudah bisa membuat gambar blog anda menjadi responsive
4 komentar
Click here for komentarbegitu cara ya ,gak rubit dan tidak ribet
Replymakasih atas tutor nya
ditunggu tutor yang lain
ada tutor baru nih
Replymau di terapkan di blog saya
terima kasih tutor nya mas
terus update dan berkarya
iya mas semoga bermanfaat ya buat anda
Replyiya sob makasih atas doa nya
Reply